Friday, March 10, 2017

99designs Gak bisa diakses

99designs Gak bisa diakses


Beberapa waktu yang lalu saya dihubungi saudara yang berprofesi sebagai freelance designer dan aktif mengikuti kontes desain di 99design.com, yang ditanyakannya adalah apakah 99designs dapat diakses dengan normal di komputer saya?.

Sebelum mengetahui jawabannya, ada baiknya menyimak dulu penjelasan dibawah ini.
  1. Akses internet yang digukanan oleh saudara saya merupakan produk telkom, namun saya kurang mengetahui apakah akses internetnya termasuk Internet sehat atau tidak.
  2. Akses internet yang saya gunakan merupakan produk GSM DATA dari beberapa provider seluler.

99designs gak bisa dibuka

Ya, itulah pertanyaan dari saudara saya, apakah 99designs bisa dibuka di komputer saya? setelah saya cek, 99designs bisa dibuka di komputer saya, untuk meyakinkan hal itu sayapun mencoba menghapus cache, logout dan login lagi. dan semuanya gak ada masalah.

Jika demikian, sudah jelas masalahnya adalah ada pada Jaringan Internet Telkom atau pada web 99designs itu sendiri. Jika memang di banned oleh Telkom Speedy, banyak cara yang di tulis blogger lain untuk menjebol Internet Sehat.

Namun jika 99designs sendiri yang memblokir agar pengguna dengan IP tersebut tidak dapat mengakses 99design, sepertinya ini rumit... solusinya ganti akses point / jaringan internet yang digunakan.

Artikel selanjutnya : Cara membuka website 99designs gak bisa dibuka

Available link for download